Yos telah cukup lama juga membuat blog ini dengan harapan-harapan yang tak mungkin dipungkiri lagi disamping mendapatkan teman,Ilmu dan juga mungkin saya uang dari Blog yang yos coba kelola ini.Namun nyatanya blog yos ini belum juga ada peningkatan yang drastis.masih bertengger di angka 2 PR nya.Padahal yos baru saja mendaftar di perfectmoney dimana bila kita hanya menampilkan logonya saja akan dibayar dalam sebulan dengan perhitungan PR X 10 dolar..jadi kalau PRnya tetap 2 mungkin Yos nantinya akan memperoleh 20 dolar saja setiap bulannya.
Eh ketika menjelajah lagi di dunia Surfing ini ,Yos menemukan perlunya kita menyeting ulang template kita agar lebih banyak pengunjung yang menemukan artikel kita sehingga otomatis Traffic kita juga akan bertambah.
Caranya rupanya cukup sederhana juga,kita hanya merubah sedikit kode template kita saja..
Berikut caranya :
1. Login ke blogger kita
2. Masuklah ke dashboard > Layout > Edit HTML ( jangan lupa juga ya backup dulu template lama kita )
3. Silahkan sobat cari kode berikut ini dalam template tersebut.
<title><data:blog.pageTitle/></title>
biasanya sih ada di baris-baris teratas dari kode template kita
4. Gantilah kode yang diatas tersebut dengan kode berikut ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title><data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
</b:if>
5. Kita Save dan selesailah tugas kita.
Semoga dengan ulasan ini Blog Yos pribadi dan Blog sobat juga bisa menambahkan PRnya ya..
Related Article:
- Mengganti background Header,warna dan Logo pada Template TurnOut Magazine
- Daftar 53 situs backlink untuk meningkatkan Pagerank Situs kita di Search Engine
- solusi meningkatkan ranking blog kita di Search Engine dengan 75 situs backlink
- membackup Blog dengan tool dari blogger
- memotong Artikel menggunakan ReadMorenya Blogger
- Daftar email orang di FeedBurner kita
- Membuat Iklan dengan Animated Gif Produser
- Cara mudah membuat TandaTangan di Blog/Situs
- backlink dengan domain Pop
- Web analitik Indonesia “INDOSTATS”
- Ganti Icon Blogger
- Cara mendapatkan Backlink
- Mengetahui Backlink Blog
- Link Exchange yang urut Abjad
- Buat kotak dalam posting
0 comments:
Post a Comment